Selasa, 22 Oktober 2013
Browse Manual »
Wiring »
125
»
gugur
»
pahlawan
»
shogun
»
sp
»
yang
»
Shogun SP 125 Pahlawan yang Gugur
Shogun SP 125 Pahlawan yang Gugur
Meskipun produk suzuki kurang bersaing dalam penjualan di negri kita ini, namun ada juga beberapa produknya yang laris dipasaran, seperti satria fu, dan axelo. Saya melihat ada keunikan yangdalam tertuang motor suzuki yakni mesinnya yang kuning keemasan. Namun, beralih ke pembahasan kita pada post kali ini yakni Suzuki Shogun SP. Merk ini memang agak jarang kita jumpai dipasaran, dibandingkan dengan merk honda dan yamaha. Bebek yang memiliki mesin yang berkapasitas 125 cc ini saya rasa memiliki power yang tangguh.
Dan rem yang sudah cakram ganda, dimana pada cakram depan memiliki keunikan yakni penyambungan remnya dari pelak langsung, bukan dari lingkarnya. Yang bikin saya bingung apa kelemahan yang fatalnya yang menjadikannya kurang laris dipasaran?. Padahal dari segi mesin, body, dan fiturnya, sudah mendekati sempurna.
Pada ahir-ahir ini abangannya si satria FU, kenapa jadi serbuan orang-orang ya? mesin yang belum menggunakan sistem injeksi merupakan salah satu faktor kenapa motor ini kurang laris. Kan sekarang, jamannya injeksi. Dalam pemakaian bahan bakar, saya rasa tidak pala boros dan tidak juga irit. Pembuatan produk yang satu ini memang tidak pala banyak, alasannya adalah karna kalah saing dengan motor bebek punya Yam dan Hon, dengan supra x dan jupiter yang saat ini masih banyak penggemar dan belum sirna dari kejaran para calon pembeli.
Tapi kenapa abangnya yang tadi kita sebutin satria fu yang harganya mencapai 20 Jutaan jadi sang juara dan sekarang shogun ini sudah dibawah. Bahkan masih ada saingannya yang saya rasa berat, namun bisa tersaingi, City Sport dari Hon, dan Scorpio dari Yam. Tapi, itulah namanya persaingan pasar, tanpa ada kelemahan yang fatal dari satu produk, namun bisa tidak diingat.
Padahal, pada tahun 2 ribu-an dengan shogun 110, membuat motor bebek dengan kelas menengah keatas seperti supra x dan jupiter z kocar-kacir. Pada masa itu, suzuki menawarkan produk yang berkualitas dan harga yang murah. Dan stelah itu, bahkan suzuki terpancing mengembangkan ciptaannya menjadi kelas 125 cc, karna hon juga membuat karisma. Hon dan yam laris dipasaran dengan produk-produk andalan mereka, dan mengalahkan sogun 110. Akhirnya, shogun pun tenggelam dalam persaingan dan tidak bisa bergerak dan terlupakan.
Sekianlah yang dapat saya tuliskan dalam post kali ini, semoga bermanfaat bagi anda. sekian.
.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar